Posts

Showing posts from February, 2012

Selama Kekayaan Alam Dirampok Asing Indonesia Akan Terus Miskin

Image
Selama Kekayaan Alam Dirampok Asing Indonesia Akan Terus Miskin Kenapa Pesawat dan Helikopter TNI Indonesia sering jatuh sehingga lebih dari 150 orang tewas di tahun 2008-2009? Kenapa 11,5 juta rakyat Indonesia menderita busung lapar atau gizi buruk? Kenapa 120 juta rakyat Indonesia hidup dalam kemiskinan (versi Bank Dunia)? Kenapa meski SD-SMP gratis tapi SMU dan Perguruan Tinggi Negeri justru mahal dan tidak terjangkau bagi rakyat miskin? Kenapa pelayanan kesehatan umum di Indonesia sangat mahal dan tidak terjangkau? Kenapa korupsi merajalela di Indonesia? Kenapa rel kereta api dan kabel telpon dicuri? Kenapa penculikan anak sering terjadi, begitu pula perampokan yang tak jarang menimbulkan korban jiwa? Kenapa Hutang Luar Negeri Indonesia terus meningkat dari Rp 1.200 trilyun di tahun 2004 jadi Rp 1.600 trilyun di tahun 2009? Kenapa Indonesia selalu bergantung pada Investor Asing dan jika tak ada Investor Asing datang maka pembangunan tidak berjalan? Jawaban dari semua pertanyaan di ...

Selama Kekayaan Alam Dirampok Asing Indonesia Akan Terus Miskin

Image
Selama Kekayaan Alam Dirampok Asing Indonesia Akan Terus Miskin Kenapa Pesawat dan Helikopter TNI Indonesia sering jatuh sehingga lebih dari 150 orang tewas di tahun 2008-2009? Kenapa 11,5 juta rakyat Indonesia menderita busung lapar atau gizi buruk? Kenapa 120 juta rakyat Indonesia hidup dalam kemiskinan (versi Bank Dunia)? Kenapa meski SD-SMP gratis tapi SMU dan Perguruan Tinggi Negeri justru mahal dan tidak terjangkau bagi rakyat miskin? Kenapa pelayanan kesehatan umum di Indonesia sangat mahal dan tidak terjangkau? Kenapa korupsi merajalela di Indonesia? Kenapa rel kereta api dan kabel telpon dicuri? Kenapa penculikan anak sering terjadi, begitu pula perampokan yang tak jarang menimbulkan korban jiwa? Kenapa Hutang Luar Negeri Indonesia terus meningkat dari Rp 1.200 trilyun di tahun 2004 jadi Rp 1.600 trilyun di tahun 2009? Kenapa Indonesia selalu bergantung pada Investor Asing dan jika tak ada Investor Asing datang maka pembangunan tidak berjalan? Jawaban dari semua pertanyaan di ...