Posts

Showing posts from March, 2016

Akhir Kehidupan Khalifah Terakhir

Image
Pada suatu malam di tengah malam yang suntuk, secerca cahaya memancar dari perpustakaan di Istana Dolmabahce. Seorang tua duduk tenang dan membaca Al-Qur'an, me renungkan keadaan umatnya (yaitu kaum Muslim). Namanya Abdul Majid II dan dia adalah Khalifah Islam ke-101. Dua tahun sebelumnya, sepupunya Sultan Muhammad VI telah diasingkan ke Italia (di mana ia kemudian mati kelaparan) dan Kesultanan Utsmani telah ditekan oleh Majelis Nasional Agung Turki di bawah pimpinan Mustafa Kemal. Kekuatan nasionalis Turki akhirnya membawa Utsmani pada akhir sejarahnya, namun mereka ragu bisa menghapuskan kekhalifahan secara langsung, karena khawatir akan reaksi besar yang akan terjadi. Mereka memulai kampanye dengan kekerasan dan intimidasi untuk memastikan bahwa semua orang yang mendukung Khalifah telah disingkirkan. Akhirnya, pada malam 3 Maret 1924, mereka memulai langkah bejatnya. Seorang utusan tentara muda membuka pintu perpustakaan. Khalifah terus membaca Al-Qur'an. utusan ...